Cara Setting Modem Sierra 885u
Begini Prosesnya :
- Pastikan Wifi di laptop anda sudah mati, dan modem jangan terhubung oleh laptop/PC, lalu masukkan CD installer bawaan dari modem yang berisi installer 3G Watcher.
- Insall Program 3G Watcher
- Ikuti langkah penginstallan
- Pada modem juga terdapat installer dari AT&T, tapi saya tidak memakai installer dari dalam modem, jadi jika ada perintah “Do You Want Install AT&T Communication Manager?” katakan TIDAK.
- Jika penginstallan sudah selesai, segera pasang modem anda ke laptop/PC
- Lalu aktifkan 3G Watcher
- 3G watcher akan mendeteksi keberadaan modem anda
- Jika sudah terdeteksi maka, msuk ke tools >> connections >> profile
- Lalu isi = connections names : indosatm2 ; user : default; password :default ; APN : indosatm2.
- Telkomsel Flash = names telkomsel ; username : dikosongkan ; password ; dikosongkan APN ; internet
- Lalau ke tools >> connections >> profile Im2 anda >> advanced >> TCP/IP setting >> Authentication, ganti ke PAP ; WINS : YES.
- Klik APPLY
- Lalu, klik “Connect”, maka kita sudah menyelesaikan tahap I.
BONUS....CARA INSTALL MODEM HUAWEI E160/156
Cara Setting Modem Huawei E160 / E156
22 Agustus 2009
Cara Setting Modem Huawei E160 / E156
- Masukan Modem Ke Port Usb Komputer Anda
- Klik Kanan Di Mobile Partner Dan jalankan AutoPlay
- Lanjutkan Instalasi Sampai Finish
- Setelah Selesai Penginstalan…jalankan software Mobile Partner yang ada di deskop
- Pilih Tool -> Option -> Profile Management -> Pilih Edit ->Profil Name Diganti (telkomsel)->
- Apn Pilih Yang Static,Kemudian Apn Di Isi dengan internet (huruf kecil semua )
- Access Number : *99#
- Username : dikosongkan (tidak di isi)
- Password : dikosongkan ( tidak di isi )
- Kemudian di Save!
tolong dimana bisa download driver 156 huawei buat mac yah
BalasHapusTolong donk utk setting sierra dengan SC mentari , saya ngak ada program 3g watcher saat beli sierra 885u yg ada At&t saja. Sekarang belum bisa konek internet makasih.
BalasHapusBro... Kalo Setting E156 semua tahap ud w lakuin sesuai instruksi , cuma modem nya masih gk mau ke detect sama PCnya kenapa y ? apa ada driver PCI untuk inet di PC nya belum ke download yah ?
BalasHapusTolong jawaban nya yah...
Thanks
kalau sierra 885u nya rusak gimana bos, pas diseting di komputer nggak mau...
BalasHapus